Program Sosial Keagamaan

Divisi Sosial Keagamaan

Majelis Ta’lim Adz Dzakwan adalah divisi yang menaungi program yayasan insan cerdas berkarya yaitu sosial keagamaan. Pentingnya Agama sebagai salah satu penyeimbang kehidupan yang mengajarkan kepada kita nilai-nilai kebaikan dan kehidupan sehingga ikut serta menciptakan manusia yang memiliki karakter dan ahklak yang berbudi luhur.

Program :

Jumat Berbagi

Kegiatan sosial ini merupakan bagian dari sosial keagamaan yang dilaksanakan setiap hari jumat, dimulakan sejak Juni 2019. Adapun kegiatan pembagian paket-paket sosial yang sasarannya adalah anak yatim piatu, dhuafa, lansia dan yang membutuhkan lainnya dengan tujuan berbagi keberkahan pada hari Jumat, paket-paket yang kami salurkan yaitu :

  1. Paket Buah-buahan Segar
  2. Paket Sembako
  3. Paket Sedekah makan nasi box
  4. Paket Perlengkapan Ibadah

 

 

ins7

Bersama Membangun Bangsa

Untuk informasi ataupun pertanyaan dengan senang hati silakan hubungi kami

Graha Ceria Jl. Pala Raya, Cinangka, Kec. Sawangan, Kota Depok, Jawa Barat 16516

Disclaimer

© 2024 insancerdasberkarya.orgBerkarya Bersama Bangsa